You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
SPB Pembebasan Lahan di ATP Diedarkan Hari ini
Wakil Wali Kota Jakarta Utara, Tri Kurniadi menjelaskan bahwa hari ini (13/8) pihaknya akan mengeluarkan Surat Perintah Bongkar (SPB) kepada 13 warga yang masih bertahan di area proyek ATP tersebut..
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Ahok Heran dengan Penolakan Enam Ruas Jalan Tol

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama mengaku heran dengan sejumlah pihak yang hingga kini masih menolak rencana pembangunan enam ruas jalan tol baru di ibu kota. Untuk itu, Basuki

Terserah mereka mau petisi mau apapun Anda tidak punya hak kok. Jika alasan tolak, bangun jalan tol cuma tambah mobil. Aduh, saya urut dada dengar alasan seperti itu. Pertanyaan saya, jalan tidak ditambah pun mobil nambah tidak? Nambah kan

Dikatakan Basuki, dirinya kurang setuju jika alasan penolakan pembangunan enam ruas jalan tol baru karena akan menambah jumlah kendaraan. Sebab, kata Basuki, meski jaringan jalan tidak ditambah, jumlah kendaraan akan terus bertambah.

"Terserah mereka mau petisi mau apapun Anda tidak punya hak kok. Jika alasan nolak bangun jalan tol cuma tambah mobil,  saya urut dada dengar alasan seperti itu. Pertanyaan saya, jalan tidak ditambah pun mobil nambah tidak? Nambah kan," ujar Basuki, di Balaikota DKI Jakarta, Rabu (20/8).

Basuki Jamin Pembangunan Enam Ruas Jalan Tol Dalam Kota

Mantan Bupati Belitung Timur ini menuturkan, pembatasan kendaraan itu bukan dengan tidak menambah jaringan jalan. Melainkan dengan kebijakan, seperti pajak progresif, BBM bersubsidi di cabut, biaya parkir yang mahal, sistem jalan berbayar atau Electronic Road Pricing (ERP), serta pembatasan tahun mobil.

Dirinya mencontohkan, jika memiliki tanah seluas 100 meter persegi, orang bisa membangun dua lantai agar lebih lega. Hal itu juga bisa dilakukan dalam mengatasi kemacetan di ibu kota. "Sekarang mobil sudah begitu banyak, Anda mau bangun jalan tidak dua tingkat, supaya bisa dibagi ke atas," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4277 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1835 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1693 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1626 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1613 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik